Dalam hening waktu
Di pertengahan malam
Ku terbangun
Ku mengambil air wudlu
Ku bersujud menghadap Mu
Merenungkan sesuatu
Membiarkan pikiran,
Hati dan kalbu yang membara
Ku rasakan damai bertemu dengan Sang Khalik
Berdialog dengan Nya
Bersama angkasa Maha Luas,
Sebuah suasana syahdu merambat di dalam kalbu
0 komentar:
Posting Komentar